Pada tahun 2028 menjadi Lembaga Pendidikan yang Unggul dengan berbasiskan Sumberdaya Manusia yang berdaya saing Internasional dengan melaksanakan Tridharma Perguruan Tinggi untuk mencapai Islamic Society Civilization.
Misi
Mengembangkan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi berdasarkan Nilai-nilai Islamic Society Civilization sebagai bentuk kontribusi dalam menghasilkan lulusan berdaya saing yang bercirikan local smart governance yang unggul, kreatif dan inovatif;
Mengembangkan riset-riset lokal, nasional dan internasional yang berkontribusi untuk pemberdayaan Masyarakat yang mandiri untuk diterbitkan pada Jurnal Internasional bereputasi;
Mengembangkan kompetensi dan reputasi sumberdaya fakultas, alumni dan akademik yang mumpuni dan berdaya saing nasional dan internasional
Memperkuat Kerjasama kelembagaan dengan Pemerintah Daerah, Pusat, dan Internasional dalam pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi.
Tujuan
Menghasilkan lulusan yang memiliki Ilmu Pengetahuan dan Teknologi berdasarkan Nilai-nilai Islamic Society Civilization sebagai bentuk kontribusi yang bercirikan local smart governance yang unggul, kreatif dan inovatif.
Menghasilkan riset-riset lokal, nasional dan internasional yang berkontribusi untuk pemberdayaan Masyarakat yang mandiri untuk diterbitkan pada Jurnal Internasional bereputasi;
Menghasilkan Sumber Daya Manusia kompetensi dan reputasi sumberdaya fakultas, alumni dan akademik yang mumpuni dan berdaya saing nasional dan internasional yang berkontribusi dalam Pembangunan local, nasional dan internasional dan Pemberdayaan Masyarakat yang berkemandirian.
Menghasilkan berbagai kerjasama kelembagaan dengan Pemerintah Daerah, Pusat, dan Internasional dalam pengejawantahan Tridharma Perguruan Tinggi.
Strategi
Menjadikan Program Studi pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik yang terakreditasi Internasional;
Meningkatkan Publikasi Internasional dan mendapatkan rekognisi Internasional;
Meningkatkan Jabatan Fungsional LK dan Guru Besar;
Mencetak lulusan yang berdaya saing;
Berkembangnya Ilmu Pengetahuan dan Teknologi yang berbasikan Islamic Society Civilization