Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Unioversitas Muhammadiyah Palangkaraya

fisip_2021

By

Palangka Raya – Mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIPOL) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) melaksanakan kuliah lapangan di Pameran Seni Galeri Lewu yang diselenggarakan oleh Arto.id. Kegiatan ini melibatkan mahasiswa semester 2 dan 6 sebagai bagian dari penerapan materi kuliah berbasis pengalaman langsung. “Melalui kunjungan ini, kami ingin mahasiswa belajar...
Read More
Palangka Raya – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (Fisipol UMPR) mulai menerapkan kurikulum pembelajaran digital guna mendukung peningkatan mutu pendidikan tinggi yang adaptif terhadap perkembangan teknologi. Salah satu bentuk implementasi kurikulum ini adalah pemanfaatan Learning Management System (LMS) sebagai media utama pengelolaan pembelajaran secara daring. “LMS merupakan sebuah perangkat lunak yang...
Read More
Palangka Raya – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) turut serta dalam kemeriahan Pawai Takbiran Idul Fitri 1446 H yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah pada Minggu, 30 Maret 2025. Acara ini diikuti oleh berbagai instansi pemerintah, organisasi keagamaan, lembaga pendidikan, serta komunitas masyarakat yang ingin memeriahkan malam takbiran...
Read More
Palangka Raya – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) menggelar audiensi dengan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Kalimantan Tengah di kantor dinas tersebut. Pertemuan ini bertujuan untuk membahas berbagai bentuk kerja sama strategis, khususnya pemahaman akademisi terhadap dinamika pengelolaan sumber daya perikanan di daerah. “Kami ingin membangun kerja sama yang...
Read More
Palangka Raya – Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadhan, Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR), Dr. Irwani membagikan hampers kepada seluruh dosen dan pejabat struktural Fisipol. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan kebersamaan di lingkungan akademik. “Kami ingin berbagi kebahagiaan di bulan Ramadhan ini dengan memberikan hampers kepada para dosen...
Read More
Palangka Raya – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) menggelar acara “Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama Keluarga Besar Fisipol UMPR” dengan tema “Meraih Keberkahan Ramadhan dengan Al-Qur’an dan Ukhuwah Islamiyah”. Acara ini berlangsung di Masjid Darul Arqam Kampus 1 UMPR dan dihadiri oleh jajaran pimpinan universitas, dosen, serta mahasiswa Fisipol...
Read More
Palangka Raya – Program Studi Magister Administrasi Publik (M.A.P.) Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) resmi memulai perkuliahan perdana untuk semester 1 tahun ajaran genap 2024/2025. Kegiatan ini berlangsung secara daring melalui platform Zoom dan dihadiri oleh seluruh pejabat struktural Fisipol UMPR. Perkuliahan ini menjadi momen penting bagi mahasiswa baru...
Read More
Palangka Raya – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) menggelar kegiatan pembukaan dan pembekalan Kuliah Kerja Nyata (KKN) angkatan ke-53. Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa semester lima secara tatap muka dan daring. Pelaksanaan daring disediakan bagi mahasiswa yang berada di luar kota, seperti di Kampus Pulang Pisau dan Kasongan, sedangkan...
Read More
Palangka Raya – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) menyelenggarakan kuliah umum bertema Komunikasi Politik dan Kebijakan Publik. Kegiatan ini menghadirkan Dr. Nurhasanah, dosen Program Studi Magister Administrasi Publik (M.A.P) Fisipol UMPR, sebagai pemateri utama. Kuliah umum ini dihadiri oleh jajaran pimpinan fakultas, pejabat struktural, dosen, serta mahasiswa yang antusias...
Read More
Palangka Raya – Empat mahasiswa Magister Administrasi Publik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) berhasil menerbitkan artikel ilmiah mereka di jurnal internasional. Keberhasilan ini menjadi tonggak penting dalam mendorong budaya riset dan penulisan akademik di lingkungan FISIPOL UMPR. Keempat artikel yang diterbitkan dalam jurnal Politeia: Jurnal Ilmu Administrasi Publik membahas...
Read More
1 2 3 11
Ready Chat